Jumaat, 22 Januari 2016

Spesifikasi Advan Vandroid i45 4G LTE Dengan Harga Murah

Advan merupakan vendor ponsel lokal yang mengejar terget pada kelas kalangan low entry. Pada kali ini advan meluncurkan ponsel atau smartphone terbarunya berseries i yaitu i45, spesifikasi yang dibawa ponsel ini juga terbilang cukup canggih juga sudah menggunakan jaringan internet 4G LTE.
Harga dan Spesifikasi Advan Vandroid i45
Pada zaman sekarang ini sudah banyak vendor vendor ponsel yang sudah menanamkan jaringan internet 4G LTE pada ponsel buatannya. Nah kali ini Advan juga tidak mau kalah dalam persaingan dagang, pada Advan Vandroid i45 ini advan menanamkan jaringan internet 4G LTE. Suatu keunggulan yang dimiliki oleh smartphone murah ini dengan harga yang murah kita dapat memiliki smartphone dengan jaringan internet 4G yang dimana dengan jaringan iternet ceat itu kita dapat mendownload dengan kecepatan hingga 150mbps dan upload hingga 50mbps.

Tidak hanya jaringan internet 4G LTE advan vandroid i45 juga menanamkan spesifikasi yang canggih yang akan membuat kita tergiur untuk membelinya. Spesifikasi canggih yang diberikan Advan Vandroid i45 seperti os yang diberikan yaitu os v5.1.0 (Lollipop) merupakan OS versi terbaru, juga menggunakan Ram 1 GB, ukuran yang cukup besar umtuk smartphone terbaru ciptaan Advan.

Baca juga : Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid S5J

Dengan Ram 1 GB sudah membuat perfoma smartphone Advan Vandroid i45 ini terbilang bagus dan ditambah lagi dengan processor Quad Core 1.0 GHz Juga dibenamkan chipset Mediatek MT6735 M dan juga GPU Mali-T720, dengan kombinasi dapur pacu seperti itu akan semakin menambah perfoma dari smartphone ini.
Layar smartphone ini menggunakan TFT capacitive 16 juta warna dan dipadukan dengan ukuran 4.5 inch yang akan membuat anda nyaman saat memegangnya dan jernih saat anda melihatnya. Untuk segi kamera memang kurang yang hanya menggunakan 5 MP pada kamera bagian belakang mungkin ini salah satu kekurangan dari Advan Vandroid i45 namun untuk kamera depan sendiri menggunakan 5 MP juga yang dimana akan membuat hasil jepretan foto anda akan terlihat lebih bagus saat anda berfoto selfie.
untuk tahu lebih banyak spesifikasi silahkan anda baca dibawah ini.

Spesifikasi Advan Vandroid i45
UMUM
Dimensi -
Berat -
Sim Dual-SIM Dual Standby
LAYAR
Ukuran 4.5 inch
Jenis TFT Capacitive touchscreen, 16M Colour
Fitur Multitouch
MEMORY
Ram 1GB
Internal 8GB
Eksternal MicroSD upto 32 GB
SISTEM
Os Android Os v5.1.0 (Lollipop)
Processor Quad Core 1.0 GHz ARM Cortex-A53 64-bit
Chipset Mediatek MT6735M
GPU Mali-T720
KONEKTIVITAS
Jaringan internet GSM/HSPA/LTE
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n
Bluetooth V4.0
GPS Yes, With A-GPS
Radio FM Radio
USB MicroUSB v2.0
KAMERA
Kamera Belakang 5 MP 4128 x 3096, autofocus, Real LED flash
Kamera Depan 5 MP
Fitur kamera Yes
BATTERY
Baterai Li-Ion 1600 mAh
Harga Advan Vandroid i45
  • Harga baru   : Rp.900.000
  • Harga bekas : -
Harga Advan Vandroid i45 ini terbilang cukup murah dan lumayan untuk kantong anda. harga murah dan spesifikasi yang diberikan Advan cukup canggih. smartphone ini terbilang murah namun tidak murahan. dengan harga berkisar 1juta rupiah saja anda dapat memiliki smartphone canggih dengan Spesifikasi 4G, RAM 1GB, Kamera 5MP, dan OS Lollipop. mungkin untuk harga sendiri dapat berubah sewaktu - waktu.

Label:

0 Ulasan:

Catat Ulasan

Langgan Catat Ulasan [Atom]

<< Laman utama